Detail Cantuman
Pencarian Spesifik
Text
Sisi lain Diponegoro : babad Kedung Kebo dan historiografi perang Jawa
Perang Jawa (1825 - 1830) merupakan sebuah titik balik dalam sejarah Indonesia dimana perang tersebut mengubah tatanan jawa lama menjadi sebuah pemerintahan kolonial. Perang ini juga yang memicu lahirnya otobiografi dalam sastra Jawa modern yaitu Babad Diponegoro (1832) oleh pangeran Diponegoro (1785 -1855). Isu legitimasi kekuasaan menjadi hangat karena apakah pangeran Diponegoro memang memperjuangkan kebenaran atau hanya karena kepongahan kekuasaan? Babad Kedung Kebo (1843) yang ditulis oleh Cokronegoro menjawab otobiografi pangeran Diponegoro. Versi ini membenarkan keberpihakan Cokronegoro kepada Belanda karena Kolonial telah menjadi masa depan dan belum saatnya untuk mengusir penjajah. Buku Sisi Lain Diponegoro didasarkan pada dua tulisan perang jawa yaitu Peter Carey mengenai Babad Kedung Kebo dan Historiografi jawa dan tulisan Cokronegoro yang mengingatkan bahwa tidak ada satu versi sejarah yang benar.
Ketersediaan
T00220 | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
959.82 CAR s
|
Penerbit | Kepustakaan Populer GramediaKepustakaan Populer GramediaKepustakaan Populer GramediaKepustakaan Popu : Jakarta., 2017 |
Deskripsi Fisik |
xiv, 277 halaman : ilustrasi berwarna ; 20 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-602-424-680-8
|
Klasifikasi |
959.82
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
1
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain